Kultum: Sabar dan Shalat, Kunci Kesuksesan Dunia Akhirat
Oleh: Ustadz Jauhar Hisyam, S.Pd

Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Segala puji bagi Allah yang telah memberikan kita nikmat iman dan Islam. Salawat serta salam semoga tercurah kepada junjungan kita, Nabi Muhammad SAW, yang telah membawa kita keluar dari kegelapan menuju cahaya Islam.
Selengkapnya »Kultum: Sabar dan Shalat, Kunci Kesuksesan Dunia Akhirat